Loading...
FOTO
Penulis: Reporter Satuharapan 17:17 WIB | Sabtu, 01 Juni 2013

LBH Memeringati Harlah Pancasila dengan Pameran Foto

LBH Memeringati Harlah Pancasila dengan Pameran Foto
Siswi dari sekolah Rumpin saat melihat pameran foto bertema kerukunan beragama di Indonesia. (foto-foto: Elvis Sendouw)
LBH Memeringati Harlah Pancasila dengan Pameran Foto
Anak-anak sekolah Rumpin saat melihat foto-foto yang di pamerkan LBH.
LBH Memeringati Harlah Pancasila dengan Pameran Foto
Seorang perempuan memakai baju adat Bali melihat foto Alquran yang terbakar.

JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Jakarta bersama Jaringan Komunitas dan Komunitas Sekolah Rumpin memeringati Hari Kelahiran Pancasila dengan tema "Kampanye Jakarta untuk Toleransi" di gedung LBH, Jakarta, Sabtu (1/6). Peringatan tersebut diisi orasi budaya oleh Alissa Wahid, Pameran foto, dan sumbangan lagu dari Komunitas Sekolah Kita Rumpin Bogor.

Editor : Yan Chrisna


BPK Penabur
Gaia Cosmo Hotel
Kampus Maranatha
Back to Home