Loading...
FOTO
Penulis: Elvis Sendouw 16:37 WIB | Jumat, 23 Januari 2015

Menata Pemilukada untuk Membangun Pemerintahan yang Demokratis

Menata Pemilukada untuk Membangun Pemerintahan yang Demokratis
Komisioner KPU bersama Prof. Dr. Syamsuddin Haris Peneliti Senior LIPI mengelar diskusi dengan tema "Menata Pemilukada untuk Membangun Pemerintahan yang Demokratis, Stabil dan Efektif". (Foto-Foto: Elvis Sendouw)
Menata Pemilukada untuk Membangun Pemerintahan yang Demokratis
Komisioner KPU Arief Budiman saat memberikan penjelasan dalam diskusi.
Menata Pemilukada untuk Membangun Pemerintahan yang Demokratis
Komisioner KPU, Ferry Kurnia Rizkiyansyah memberikan keterangan terkait pemilukada.
Menata Pemilukada untuk Membangun Pemerintahan yang Demokratis
Prof. Dr. Syamsuddin Haris Peneliti Senior LIPI menyimak pertanyaan wartawan dalam diskusi.

JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Komisioner KPU, Ferry Kurnia Rizkiyansyah, Komisioner KPU Arief Budiman, dan Prof. Dr. Syamsuddin Haris Peneliti Senior LIPI memberikan keterangan dalam diskusi terkait Pemilukada dengan tema "Menata Pemilukada untuk Membangun Pemerintahan yang Demokratis, Stabil dan Efektif" di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta, Jumat (23/1).

Menanggapi persolan pemilukada menjadi hal menarik untuk diamati khususnya pada tahun 2014. Hal ini disebabkan oleh sempat munculnya keinginan untuk mengembalikan metode pemilihan kepala daerah dari pemungutan suara langsung menjadi dipilih oleh DPRD. Hal ini  didasari alasan biaya mahal, potensi konflik yang diakibatkan karena pemilukada dan pemilukada langsung yang dianggap tidak menjamin munculnya kepala daerah yang baik.

Menurut data Dirjen Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri RI, sampai dengan tahun 2013, terdapat 954 pasangan kepala daerah baik di provinsi maupun di kabupaten/kota yang terpilih, namun kemudian terjerat permasalahan hukum.

Demikian hal itu dibahas dalam diskusi untuk  menata pemilukada untuk membangun pemerintahan yang demokrasi, stabil dan efektif.

Editor : Eben Ezer Siadari


BPK Penabur
Gaia Cosmo Hotel
Kampus Maranatha
Back to Home