Loading...
FOTO
Penulis: Dedy Istanto 14:08 WIB | Kamis, 30 Mei 2013

Pekan Lingkungan Indonesia 2013 Resmi di Gelar

Pekan Lingkungan Indonesia 2013 Resmi di Gelar
Menteri Lingkungan Hidup Prof. Dr Balthasar Kambuaya (ketiga dari kanan) saat pemotongan pita menandakan Pekan Lingkungan Indonesia 2013 di Jakarta Convention Center, Jakarta Pusat resmi dibuka, Kamis (30/5) (Foto-foto : Dedy Istanto)
Pekan Lingkungan Indonesia 2013 Resmi di Gelar
Peserta pameran Pekan Lingkungan yang mengkampenyekan rehabilitasi burung elang di Riau
Pekan Lingkungan Indonesia 2013 Resmi di Gelar
Suasana Pengunjung saat menghadiri Pekan Lingkungan 2013 di Jakarta Convention Center (JCC)
Pekan Lingkungan Indonesia 2013 Resmi di Gelar
Seorang peserta pameran yang menuliskan pesan-pesan lingkungan di media papan untuk bisa dibaca oleh para pengunjung yang melintas

JAKARTA, SATUHARAPAN.COM – Pekan Lingkungan Indonesia 2013 hari ini resmi dibuka oleh Menteri Lingkungan Hidup Prof. Dr. Balthasar Kambuaya di Jakarta Convention Centar, Jakarta Pusat, Kamis (30/5). Kegiatan dalam rangka menyambut hari Lingkungan Hidup Dunia 5 Juni nanti mengusung tema   “Think, Eat, Save“ diikuti sejumlah peserta dari berbagai instansi baik pemerintah maupun swasta.

Pekan lingkungan berlangsung hari ini tanggal 30 Mei sampai dengan 2 Juni 2013 dengan berbagai acara di antaranya, seminar, workshop, green music festival, Eco Driving Rally, Zero Waste Event, Talkshow, Lomba Insinyur Cilik, Lomba Foto, dan lain sebagainya.

 

Editor : Sabar Subekti


BPK Penabur
Gaia Cosmo Hotel
Kampus Maranatha
Back to Home