Loading...
FOTO
Penulis: Elvis Sendouw 15:59 WIB | Minggu, 05 Oktober 2014

Warga Ahmadiyah Bagikan Daging Kurban pada Fakir Miskin

Warga Ahmadiyah Bagikan Daging Kurban pada Fakir Miskin
Umat Ahmadiyah saat menyembelih sapi untuk dibagikan ke fakir miskin. (Foto-Foto: Elvis Sendouw)
Warga Ahmadiyah Bagikan Daging Kurban pada Fakir Miskin
Jemaah Ahmadiyah saat memberisihkan sapi yang sudah disembelih.
Warga Ahmadiyah Bagikan Daging Kurban pada Fakir Miskin
Dua jemaah Ahmadiyah saat membersihkan kambing yang sudah disembelih.
Warga Ahmadiyah Bagikan Daging Kurban pada Fakir Miskin
Umat Ahmadiyah saat memotong-motong hewan kurban yang natinya akan dibagikan ke fakir miskin.

DEPOK, SATUHARAPAN.COM - Jamaah Ahmadiyah saat melakukan potong kurban dalam perayaan Idul Adha di Mesjid Al Hidayah, Sawangan, Depok, Minggu (5/10).

Jamaah Ahmadiyah Sawangan menyembelih delapan ekor kambing dan 5 ekor sapi. Dari hewan kurban tersebut nantinya akan dibagikan kepada warga dan lingkungan setempat serta fakir miskin.

Berdasarkan hasil hisab, PP Muhammadiyah menetapkan 10 Dzulhijjah 1435 Hijriah jatuh pada Sabtu, 4 Oktober. Sehingga sebagian lokasi sudah melakukan pemotongan hewan kurban pada Sabtu ini. Sementara pemerintah melalui sidang isbat 24 September lalu menetapkan Idul Adha 2014 jatuh pada Minggu, 5 Oktober.

Editor : Yan Chrisna Dwi Atmaja


BPK Penabur
Gaia Cosmo Hotel
Kampus Maranatha
Back to Home